Download GambarBahan Pempek500 gr tepung terigu750 gr tepung sagu/tapioka40 – 50 gr GaramPenyedap secukupnya1500 cc air panas mendidihBahan Isi5 Telur air 100 ml garam sedikit, kocok lepasTumisan pepaya muda (resep di bawah)Cara Membuat Pempek Dos Telur & Pistel1. Campur terigu dg garam dan penyedap aduk rata2. Tuangi air panas mendidih, dikit dikit sambil diaduk sampai rata.3. Aduk2 utk mengurangi uap panas, kl sdh agak dingin baru tambahkan sagu, ulen dan aduk rata dg menggunakan tangan. Bila adonan terasa lengket lumuri tangan dg sagu.4. Ambil sedikit adonan lalu bentuk dan beri isian. Lakukan sampe habis, pempek bisa langsung digoreng atau di rebus di air mendidih yg sdh diberi sedikit minyak dan garamIsian Kates / Pistel500 gr pepaya muda yang sudah di serutEbi secukupnya,rendam sebentar lalu bilas, sangrai sebentar lalu blender/ulek kasarSantan kental instan secukupnyaGaram, gula, merica dan kaldu bubukHaluskan8 siung bawang merah5 siung bawang putihCara Membuat IsianPanaskan minyak, tumis duo bawang sampai harum masukkan hebi hingga menguning, lalu masukan pepaya mudanya . Beri garam, gula , merica dan kaldu bubuk aduk rata. Beri santan dan air secukupnya, sampai pepaya mudanya matang empuk dan air menyusut/kering. Koreksi rasa. Dinginkan dan siap digunakan Post Original : https://resepmamiku.com/pempek-dos-telur-pistel-laysisiliaDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Tepung Terigu#Masakan Tepung Tapioka#Masakan Santan#Masakan Telur#Masakan Ebi(rebon)#Masakan Pepaya#Masakan Tepung Tapioka dan Tepung Terigu