Lihat Video Bahan Sambal Cumi Pete 250 gr cumi asin ukuran balita ? (cuci bersih & rendam air panas) saya rendam 1 jam dan rebus sebentar2 lbr Daun jeruk, buang tulangnya dan sobek25 papan Pete kupasSecukupnya Garam, Kaldu jamur, GulaMinyak untuk menumis Bumbu Blender Kasar 20 bh Cabe rawit merah besar10 buah Cabe merah1 bh Tomat6 btr Bawang merah3 siung Bawang putih Cara Membuat Sambal Cumi Pete 1. Panaskan minyak secukupnya, tumis bumbu kasar dan daun jeruk sampai harum. Tambahkan kaldu jamur, garam dan gula. Aduk hingga rata. Koreksi rasa.2. Masukkan pete, aduk rata. Lalu masukkan cumi, masak sampai bumbu meresap.3. Angkat dan sajikan. Post Original : https://resepmamiku.com/sambal-cumi-pete-debbie_ariestheaDapatkan notifikasi resep terbaru kami lewat Google News Sumber : www.instagram.com#Masakan Tomat#Masakan Cabai Rawit#Masakan Jeruk#Masakan Cabai#Masakan Cumi Cumi#Masakan Petai