Download GambarBahan Marinasi800 gr ayam utuh @lactofarm.id2 sdm mustard2 sdm garam2 sdm lada hitam sangrai, haluskan2 sdt rosemarry keringBahan Tumisan3 sdm minyak3 sdm butter1/2 buah bawang bombay, potong2 buah kentang, kupas, rebus, potong1 buah wortel, kupas, rebus, potong1 sdt parsley2 batang bawang daunGaram dan lada secukupnyaCara Membuat1. Keringkan seluruh badan ayam dengan tisu dapur. Campurkan bumbu marinasi dalam 1 wadah aduk rata. Balur seluruh ayam dan dalam ayam dengan bumbu marinasi. Diamkan selama 2 jam di kulkas.2. Ikat paha ayam dengan benang, kemudian selipkan di bawah paha dan sayap kemudian ikat lagi ke bagian leher.3. Panggang ayam dengan suhu 200 c sekitar 35 menit sampai matang.4. Tumisan : Panaskan minyak dan butter , masukan kentang dan wortel beri garam dan lada masak hingga kentang dan wortel agak kering kemudian balik. Tambahkan bawang bombay, bawang daun dan parsley, setelah harum aduk rata. Masak hingga bumbu layu. Angkat.5. Tata ayam dalam piring saji, tambahkan tumisan . Ayam panggang siap di hidangkan. Post Original : https://resepmamiku.com/roasted-chicken-qiutin-kitchenDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Kentang#Masakan Ayam#Masakan Wortel#Masakan Butter(mentega)#Masakan Ayam dan Kentang