Download GambarBahan Putu Mayang200gr tepung beras65gr tepung tapioka1/2sdt garam400ml santan (me : 130ml santan instant 270ml air)Pewarna ungu, kuning (sesuai selera)Kuah Kinca250gr gula aren (me : gula palm 200gr)600ml santan (me : 200ml santan instant 400 ml air)1/2sdt maizena1/2sdt garam1/2sdt vanilla extract1lbr daun pandanCara Membuat Putu Mayang1. Campur tepung beras, garam, santan lalu aduk hingga tercampur rata2. Nyalakan kompor lalu masak hingga menjadi bergerindil (masak selama 2-3menit) lalu matikan kompor. Aduk2 selama 1 menit hingga berbentuk adonan atau kalis3. Campur tapioka secara bertahap sambil diayak , aduk hingga rata4. Bagi adonan menjadi 3 bagian, masing2 beri pewarna5. Ambil adonan masing2 sedikit lalu gabung manjadi satu , lalu tekan dengan cetakan. Tata di atas daun pisang6. Panaskan kukusan , kukus putu mayang selama 10menit , angkat dan sisihkan7. Kuah kinca : masak gula aren dengan air lalu saring , masak kembali dengan santan, garam, vanilla dan daun pandan hingga mendidih sambil diaduk2 ya.8. Beri larutan maizena lalu aduk hingga mengental biarkan mendidih sebentar.9. Tuang kuah kinca ke putu mayang, sajikanSelamat mencoba Post Original : https://resepmamiku.com/putu-mayang-monmon_mon2Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Kue Santan#Kue Tepung Beras#Kue Tepung Tapioka#Kue Tepung Beras dan Tepung Tapioka#Kue Gula Aren#Kue Tepung Maizena#Kue Vanila