Bahan 355 gr Tepung protein tinggi200 ml Susu cair115 gr Susu kental manis putih3-4 gr Ragi3 gr Garam30 gr Minyak Bahan Gula Cinnamon 60 gr brown sugar (merk Ansell)70 gr butter½ sdt cinnamon powder10 gr maizena***** Campur semua bahan, aduk sampai rata Cara Membuat Roti 1. Uleni semua bahan hingga kalis, berat adonan: 685 gr2. Istirahatkan (Resting) adonan selama 1 jam3. gilas tipis adonan dari bawah ke atas dengan panjang 65cm dan lebar 38cm, lalu olesi dengan gula cinnamon sampai rata4. gulung adonan dari bawah ke atas hingga lebar adonan 45cm5. potong adonan menjadi 9 pcs @ 5cm, lalu letakkan ke dalam cetakan/loyang yg sudah di alasi baking paper6. Biarkan mengembang (Proofing) selama 1 jam7. Panaskan oven 160°C api atas bawah, olesi dengan telur kocok, panggang selama 35-40 menit. Post Original : https://resepmamiku.com/cinnamon-roll-rachveda Sumber : www.instagram.com