Download GambarBahan50 gr Minyak70 gr Terigu Kunci80 gr Susu UHT1 btr Telur utuh4 btr Kuning Telur5 pcs Biscuit Oreo, hancurkan4 btr Putih Telur70 gr Gula Pasir1/4 sdt CTT / 1 sdm Air LemonCara Buat1. Panaskan minyak cukup sampai hangat saja, matikan kompor. Masukkan terigu, aduk rata menggunakan whisk. Tuang susu cair, aduk rata. Dinginkan2. Masukkan telur utuh, aduk rata. Masukkan kuning telur satu persatu sambil aduk rata. Sisihkan3. Kocok putih telur & air lemon hingga mengembang. Masukkan gula pasir bertahap sambil terus dikocok hingga stiff peak.4. Tambahkan oreo ke dlm adonan kuning telur, menyusul masukkan kocokan putih telur bertahap (3 tahap), aduk balik hingga rata5. Tuang kedlm loyang uk 26×26 / 28×28 yg sdh dialasi silpat, ratakan dg spatula6. Panggang dlm oven yg sdh dipanaskan :– suhu 170’C selama 10 menit api atas bwh– suhu 150’C selama 10 menit api atas bwh– suhu 140’C selama 10 menit api atas bwh(sesuaikan ovennya)Setelah matang, angkat & keluarkan dr loyang.Setelah dingin beri olesan/frosting, gulung & padatkan. Biarkan set 1-2 jam dlm chillerSetelah set, potong2 & salah satu sisi oles frosting, tambahkan Edible Stamp & oreo yg sdh dihaluskan.Cream Cheese Oreo Frosting100 gr Non Dairy Whipcream (sy Rich)200 gr Cream Cheese suhu ruang75 gr Gula HalusVanilla Paste sckpnyaBiscuit oreo sckpnya, haluskanCara Buat CreamKocok creamcheese, gula halus & vanilla hingga lembut. SisihkanKocok whipcream hingga mengembang, tmbhkan creamcheese & biscuit, aduk rata. Simpan dlm chiller jika tdk langsung digunakan. Post Original : https://resepmamiku.com/oreo-swiss-roll-trisulistijani-2908Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Kue Tepung Terigu#Kue Telur#Kue Oreo#Kue Vanila#Kue Susu#Kue Telur dan Tepung Terigu#Kue Telur dan Tepung Terigu