Resep Tongkol Bumbu Kuning Dari mela.wati Download Gambar
Bahan & Cara Buat

Tongkol bumbu kuning merupakan olahan ikan tongkol yang dimasak dengan kuah kuning dari dengan aneka bumbu dan rempah.

Kandungan protein pada ikan tongkol sangat baik untuk memperbaiki sel-sel jaringan tubuh yang rusak lho.

Makanan ini juga mengandung omega-3 EPA yang tinggi sehingga dapat mencegah peningkatan kolesterol sekaligus menstabilkan tekanan darah.

Jenis ikan ini memiliki duri yang sangat sedikit sehingga menjadi pilihan lauk favorit keluarga.

Perpaduan aneka bumbu dan rempah yang pekat menyamarkan bau amis pada makanan dan menambah aroma harum yang khas.

Warna kuahnya yang kuning dan menyegarkan semakin menggugah selera.

Cara pembuatannya simpel dan praktis jadi cocok untuk menu sarapan keluarga dirumah.

Bahan Tongkol Bumbu Kuning

Bumbu Halus

Cara Membuat Tongkol Bumbu Kuning

Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat Semua
×
ResepMamiku.com