Download GambarLihat Video Bahan350gr tepung cakra65gr gula pasir25gr susu bubuk2btr kuning telur200gr labu kuning (berat bersih)50-60ml susu cair8gr ragi instan5gr garam35gr butterCara Membuat1. Kukus labu sampai lunak, haluskan dgn garpu, biarkan dingin.2. Mixer semua bahan kecuali garam & butter sampai setengah kalis. Tambahkan garam & butter, mixer sampai kalis elastis. Biarkan fermentasi 45 menit.3. Kempeskan adonan, lalu bagi adonan & beri isian, tata di loyang yg sdh dioles mentega. Biarkan fermentasi lg 45 menit.4. Oles dngn susu cair, lalu oven 175’C selama 20 menit api atas bawah (sesuaikan oven masing2)Unti KelapaKelapa Parut 200 grGula merah 150 grGula pasir 2 sdm/sesuai selera100 ml airSejumput Garam1 sdm butterCara Membuat– Rebus Air,Gula merah,Gula pasir,Pandan dan garam rebus smpai Gula larut dan mendidih lalu masukkan Kelapa ParutMasak hingga merata dan sedikit mengering.Matikan api lalu tambahkan butter, aduk rata. Post Original : https://resepmamiku.com/pumpkin-bread-laysisiliaDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Kue Gula Merah dan Kelapa#Kue Telur#Kue Butter(mentega)#Kue Labu#Kue Gula Merah#Kue Kelapa#Kue Susu