Resep Ayam Masak Lemak Cili Api Dari jeehan_kitchen Download Gambar
Bahan & Cara Buat

Ayam masak lemak cili api adalah makanan khas Malaysia yang terbuat dari ayam yang dimasak bersama dengan cabai rawit yang sudah dihaluskan lalu dicampur dengan asam, aneka bumbu dan penyedap dengan tambahan santan.

Ayam sendiri mengandung protein, vitamin dan asam amino yang baik dikonsumsi untuk kesehatan tubuh.

Sementara cabai rawit mengandung senyawa capsaicin yang bermanfaat untuk meningkatkan sistem metabolisme didalam tubuh.

Penggunaan kunyit dan santan menghasilkan kuah pekat yang gurih dengan warna kekuningan yang menggugah selera.

Asam kepingnya menambahkan rasa asam yang segar pada masakan.

Selain cocok dinikmati sebagai lauk pendamping nasi, makanan yang satu ini juga bisa dihidangkan saat pesta atau acara keluarga.

Bahan Ayam Masak Lemak Cili Api

Cara Membuat Ayam Masak Lemak Cili Api

Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat Semua
×
ResepMamiku.com