Download GambarLihat Video Bahan Tumis Tauge Udang250 gr tauge1 buah wortelUdang secukupnya4 btr bawang merah2 btr bawang putihDaun bawang secukupnya1 btr telur (td saya ga pake)Garam dan merica secukupnya1 sdm kecap ikanTofu secukupnyaCara Membuat Tumis Tauge Udang1. Kupas wortel dan rajang memanjang, bisa pakai parutan.2. Kocok telur lalu orak arik sisihkan.3. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum lalu masukkan udang tambahkan kecap ikan.4. Masukkan wortel, tambahkan sedikit air tumis sebentar, lalu masukkan tauge, telur orak-arik, dan daun bawang, masak sebentar koreksi rasa siap disajikan.5. Untuk tofunya, iris2, sedikit keringkan dengan tissu makan, lalu balurkan dengan tepung maizena, goreng sampai agak kering. Sajikan dengan tumisan tauge. Post Original : https://resepmamiku.com/tumis-tauge-udang-christinsetioriniDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Udang#Masakan Telur#Masakan Tahu dan Telur#Masakan Tauge dan Telur#Masakan Tahu#Masakan Tahu dan Udang#Masakan Wortel