Download GambarBahan Tekwan Udang300 gr udang kupas (kepala kulit untuk kaldu )250 gr tepung tapioka1/2 sdt merica bubuk1 btr putih telur150-200 ml air es3 siung bawang putih haluskanGaram, kaldu jamur, gula secukupnyaBahan Kuah150 gr kepala kulit udang1,5-2 liter air1/2 sdt lada butir tumbuk kasar4 siung bawang putih cincangGaram, kaldu jamur, merica bubuk secukupnyaPelengkapBihun rebusJamur kuping irisBengkoang irisJeruk nipisSambalDaun seledri irisCara Membuat Tekwan Udang1. Bahan KuahSiapkan wajan besar tuang air. Tumis bawang putih , kepala udang kulit udang hingga harum dan agak kering kemudian masukkan kedalam wajan aduk-aduk tambahkan garam, kaldu jamur, merica aduk hingga kaldu udang keluar. Kemudian ambil saringan buang bahan bumbu/rempah nya2. Bahan TekwanBlender/Chopper udang, bawang putih, putih telur, gula dan air es hingga spt bubur. Tuang dalam wadah masukan tepung tapioka , garam aduk-aduk hingga rata dan agak kental padat. Ambil adonan dengan 2 garpu kemudian masukkan kedalam kaldu udang masak hingga mengapung3. Masukkan potongan bengkoang, irisan jamur aduk-aduk sebentar hingga cukup matang. Koreksi rasa4. Siapkan mangkok ambil tekwan, bengkoang, jamur tambahkan daun seledri, sambal , jeruk nipis aduk-aduk. Sajikan Post Original : https://resepmamiku.com/tekwan-udang-matthewmaureenDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Tepung Tapioka#Masakan Udang#Masakan Bengkuang#Masakan Telur#Masakan Jeruk#Masakan Bihun#Masakan Jamur