Bahan Snow Ball Butter Cookies 250 gram butter50 gram gula halus1 sdt vanilla paste/extract250 gram terigu protein sedang100 gram maizena25 gram susu bubuk Coating Gula halus/gula donat Cara Membuat Snow Ball Butter Cookies 1. Kocok butter, gula halus & vanilla sampai lembut & tercampur rata, tidak perlu lama2.2. Ayak terigu, maizena & susu bubuk. Masukkan ke adonan butter. Aduk hingga tepung tercampur rata.3. Pulung adonan, bentuk bulat. Tata di loyang tanpa dioles/alasi dgn baking paper.4. Panggang dalam oven yg telah dipanaskan suhu rendah suhu 140-1500C hingga matang & bagian bawah cookies sudah agak kecoklatan, sekitar 35-40 menit.5. Keluarkan kue dari oven, biarkan hingga agak hangat. Gulingkan di gula halus/gula donat. Dinginkan baru masukkan ke toples kedap udara. Post Original : https://resepmamiku.com/snow-ball-butter-cookies-monmon_mon2 Sumber : www.instagram.com