Kolak kacang hijau nangka pisang merupakan olahan makanan yang didominasi dengan bahan utama seperti kacang hijau, pisang dan nangka. Olahan makanan ini tergolong unik karena isiannya masih jarang dijumpai di masyarakat.
Menu ini sangat cocok dijadikan sebagai sajian menu penutup di berbagai macam acara. Perpaduan rasa gurih dari kuah santan, rasa manis dari pisang dan nangka, ditambah wewangian pandan, bisa menggugah selera makan penikmatnya.
Selain nikmat dan lezat, menu ini juga menawarkan segudang manfaat. Pisang dan nangka baik untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan.
Kemudian kacang hijau bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Sementara pandan ampuh untuk mengontrol kadar gula dalam darah.
Bahan Kolak Kacang Hijau Nangka Pisang
Cara Membuat Kolak Kacang Hijau Nangka Pisang
Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku
Sumber : www.instagram.com