Download GambarBahan Jala Jelita Saus Keju300 gr tepung terigu protein sedang130 gr santan instan400 gr air mineral2 btr telur30 gr minyak sayur1/2 sdt garamCara Membuat Jala Jelita1. Kocok telur tambahkan santan Instan, minyak dan garam aduk sampai rata lalu tambahkan air mineral aduk kembali. Tuang kedalam tepung terigu, aduk sampai tidak bergerindil, supaya halus sebaiknya disaring.2. Bagi adonan sesuai warna yang diinginkan, masukkan kedalam botol saus atau plastik segitiga.3. Panaskan wajan, buat pola jala lalu gulung, lakukan sampai habis.4. Sisa adonan buat hiasan dekorasi sesuai selera.Saus Keju75 gr keju Prochiz Gold250 gr susu cair50 gr SKM25 gr gula pasir1 sdt maizena2 sdm air mineralCara Membuat Saus1. Parut keju, tambahkan susu cair, masak dengan api kecil sampai keju larut.2. Tambahkan SKM dan gula pasir, aduk2, lalu saring supaya halus.3. Tambahkan larutan maizena masak lagi sampai mengental. Angkat dinginkan. Post Original : https://resepmamiku.com/jala-jelita-saus-keju-christinsetioriniDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Kue Santan#Kue Keju#Kue Tepung Terigu#Kue Telur#Kue Susu#Kue Telur dan Tepung Terigu#Kue Telur dan Tepung Terigu