Resep Chocolate Swiss Roll Dari dhora_kusumadewi Download Gambar
Bahan & Cara Buat

Chocolate swiss roll adalah variasi kue yang berbahan dasar tepung terigu dan coklat bubuk yang dicampur dengan bahan pelengkap lainnya kemudian dipanggang, dioles dengan cream lalu digulung hingga membentuk roll dan disajikan dengan siraman glaze.

Bahan dasar coklat yang memiliki rasa manis dan lezat merupakan rasa yang disukai banyak kalangan.

Penggunaan susu uht menghasilkan tekstur kue yang super lembut dengan aroma susu yang menggugah selera.

Lapisan creamnya terbuat dari lelehan dcc, gula dan whip cream yang memiliki tekstur super lembut dengan rasa manis yang enak dan nikmat.

Siraman glaze dari campuran dcc dan kacang yang dihaluskan kasar memiliki tekstur crunchy yang nikmat sekaligus mempercantik penampilan.

Bahan Chocolate Swiss Roll

Cara Membuat Cake

Chocolate Cream

Cara Membuat Cream

Chocolate Glaze

Cara Membuat Glaze

Note

Dapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
Lihat Semua
×
ResepMamiku.com