Download GambarBahan Perkedel Kentang Telur Puyuh1 kg kentang (rebus lalu di haluskan)5 btg seledri (iris tipis)1 buah wortel (parut pakai parutan keju)3 sdm tepung saguTelur puyuh sesuai selera (direbus)1 butir telur ayam1 batang daun bawang (di iris tipis)Quaker oatsBumbu Halus8 bawang merah5 bawang putih1/2 sdt lada bubuk1/2 sdt ketumbar bubukSedikit jahe & pala2 kemiri**Blender semua lalu tumis dengan minyak kelapa tambahkan potongan daun bawang, garam & kaldu jamur sesuai seleraCara Membuat Perkedel Kentang Telur Puyuh1. Rebus kentang sampai lembek lalu haluskan, masukkan bumbu halusnya, tambahkan seledri, wortel, tepung sagu dan kuning telur, kemudian aduk merata2. Bulat bulatin adonan lalu pipihkan, taruh telur puyuh yang sudah dikupas lalu tutup dengan adonan perkedel dan begitu seterusnya sampai habis3. Putih telur dikocok, celupkan perkedel lalu taburin oats, bisa langsung digoreng atau taruh diwadah untuk stock dikulkas4. Sajikan dalam keadaan panas beri saos sambal selamat mencobaNote : Kalau mau lebih wangi lagi bisa diberi cincangan udang rebus mantulll Post Original : https://resepmamiku.com/perkedel-kentang-telur-puyuh-leenaa-hamiidDapatkan notifikasi resep menarik kami melalui Channel WhatsApp ResepMamiku.com Sumber : www.instagram.com#Masakan Kentang#Masakan Telur Puyuh#Masakan Jahe#Masakan Tepung Sagu#Masakan Telur#Masakan Wortel#Masakan Telur dan Wortel