Download GambarBahan Pecel SayurTogeSawi putihKacang panjangBayamSemua bahan sayuran rebus dan tiriskan, sisihkanSambal Kacang250 gr kacang tanah goreng5 siung bawang putih8 cabe merah keriting5 cabe rawit merah2 ruas kencur2 keping gula merah4 daun jeruk2 asam jawa, larutkan dgn 1sdm air panas1 sdt garamCara Membuat Pecel SayurGoreng cabe dan bawang putih hingga layu.Haluskan cabe, bawang putih terlebih dahulu, baru masukkan garam, daun jeruk tumbuk hingga halus.Tambahkan kacang tanah sedikit demi sedikit, jika sdh halus tambahkan lagi sampai habis, kemudian tambahkan gula merah dan larutan air asam jawa dan ratakan.Larutkan sambal pecel dengan air hangat, aduk rata dan koreksi rasanya, jika masih kurang asin, manis tinggal tambahkan garam dan gula. Sajikan dengan sayuran. Post Original : https://resepmamiku.com/pecel-sayur-aguswatisDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Kacang Tanah#Masakan Kacang Panjang#Masakan Bayam#Masakan Cabai Rawit#Masakan Cabai#Masakan Jeruk#Masakan Tauge