Download GambarBahan Ikan Tim (Hongkong Style)1 ekor Ikan Kerapu (500 gr)1 bh Jeruk nipisGaram secukupnyaBahan Garnish Dan Kukus Ikan2 batang Daun bawang besar50 gr Jahe1 bh Cabe merah besarBahan Saus3 siung Bawang putih cincang1 sdm Saus tiram3 sdm Kecap asin1 sdm Myk wijen1 sdt Gula1/4 sdt Merica150 ml AirMyk secukupnyaDaun ketumbar/yensuiCara Membuat Ikan Tim (Hongkong Style)1. Jahe : sebagian potong tipis lebar2 tuk kukus ikan, sebagian di pot kecil2 memanjang tuk garnish (liat video)2. Daun bawang : 1/2 batang pot kecil2 memanjang tuk garnish, sisanya pot gede2 tuk kukus ikan (liat video)3. Cabe : iris tipis2 memanjang tuk garnish (liat video)4. Garnish : rendam daun bawang dan cabe dgn air es fungsinya biar bentuknya jd keriting cakep tuk garnish5. Lumuri ikan dgn jeruk nipis dan garam biarkan 30 menit6. Panaskan kukusan, susun di piring kukusan daun bawang, ikan dan jahe, kukus 10-15menit7. Setelah ikan matang angkat ikan pindahkan ke piring saji buang air, jahe dan daun bawang yg ada di piring kukusan8. Dalam mangkok kecil campur semua bahan saus kecuali bawang pth dan air, sisihkan9. Panaskan minyak tumis jahe hingga harum dan kering, angkat naik10. Saus : tumis bawang putih hingga harum dgn minyak bekas goreng jahe, masukkan semua bumbu saus dan air, didihkan dan tes rasa11. Di piring saji, susun garnish diatas ikan, tuang saus kecap diatasnya, taburin jahe goreng dan daun yensui12. Siap disajikan Post Original : https://resepmamiku.com/ikan-tim-hongkong-style-lim_henniDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com#Masakan Jahe#Masakan Cabai#Masakan Ikan Kerapu#Masakan Jeruk#Masakan Wijen