Download GambarBahan Carang Gesing(Hasil jadi 12 bungkus)6-7 buah pisang kepok3 lembar roti tawar130 ml santan kental ( 2 sachet santan instant @ 65ml )220 ml air putih4 sdm gula pasir1⁄4 sdt vanili bubuk1⁄4 sdt garam1 butir telorDaun pandan potong kecil2Cara1. Potong pisang dan roti tawar kecil2.2. Dalam wadah campur air santan gula pasir vanili garam . Cicipin.3. Kalo sudah pas tambahkan telor, kocok rata semuanya.4. Terakir masukan pisang dan roti. Aduk rata.5. Bungkus satu persatu dengan daun pisang dengan diselipin daun pandan tiap bungkusnya6. Panaskan kukusan. Kukus selama kurleb 20 menit. Angkat dinginkan.Semoga bermanfaat Post Original : https://resepmamiku.com/carang-gesing-desiestappDapatkan notifikasi resep terbaru kami melalui Channel Telegram @ResepMamiku Sumber : www.instagram.com