Download GambarBahan Dundee Cake3 butir telur utuh (suhu ruang)1 butir kuning telur3 sdm gula pasir3 sdm brown sugar120 gram butter100 gram tepung terigu100-150 gram mixed dry fruits (kismis, sukkade, kurma, cherry)1 1/2 sdm tepung terigu1/2 sdt baking powder1 sdt cinnamon powder (kayu manis bubuk)Secukupnya almond untuk toppingCara Membuat Dundee Cake1. Campurkan 1 1/2 sdm terigu dgn mixed dry fruits, aduk hingga rata. Sisihkan.2. Mixer butter, gula pasir, dan brown sugar hingga kental, lalu masukkan telur satu persatu dan mixer lagi hingga rata.3. Masukkan tepung terigu, baking powder, dan cinnamon dgn cara diayak di atasnya. Kemudian mixer lagi hingga cukup rata saja4. Masukkan mixed dry fruits, aduk balik hingga rata menggunakan spatula5. Siapkan loyang bulat yg sudah dialasi dengan baking paper dan dioles tipis dengan margarin, tuang adonan dan ratakan permukaannya.6. Beri topping almond diatasnya.7. Panggang di oven dgn suhu 180C api atas bawah hingga matang, untuk waktu itu tergantung pada oven masing2 ya8. Bila sudah matang segera keluarkan dari loyang dan dinginkan di cooling rack. Post Original : https://resepmamiku.com/dundee-cake-dwimuslimah4Dapatkan notifikasi resep menarik kami melalui Channel WhatsApp ResepMamiku.com Sumber : www.instagram.com#Kue Tepung Terigu#Kue Telur#Kue Gula Merah dan Tepung Terigu#Kue Butter(mentega)#Kue Gula Merah#Kue Kurma#Kue Almond